Makrufi, Alfi Rizki Yusron and Qosim, Muchamad Nur (2022) STUDI INDEKS KEANDALAII SISTEM DISTRIBUSI PT PLN (PERSERO) ULP ARSO WTLAYAH KEEROM TAHUN 2019-2021. Diploma thesis, ITPLN.
SKRIPSI 201811139 ALFI RIZKI YUSRON MAKRUFI.pdf
Restricted to Registered users only
Download (4MB)
Abstract
Energi listrik sangat penting kaitannya dengan kehidupan manusia karena telah menjadi kebutuhan mulai dari untuk rumah tangga, Industri dan Transportasi. Kebutuhan listrik setiap tahun semakin meningkat sejalan dengan peningkatan kualitas hidup masyarakat dan jumlah penduduk, sehingga tingkat keandalan untuk suatu daerah sangat penting parameter yang digunakan untuk melihat keandalan jaringan distribusi tersebut adalah SAIFI dan SAIDI, untuk mendapatkan root cause of problem gangguan dilakukan dengan menggunakan diagram pareto. Berdasarkan hasil perhitungan untuk nilai SAIFI pada tahun 2019, 2020 dan 2021 dapat dibilang kurang andal karena tidak sesuai dengan standar, sebagaimana hasil perhitungan SAIDI pada tahun 2019, 2020. Hanya SAIDI tahun 2021 yang sesuai dengan standar. Dengan pembanding SPLN 68: 1986 dikalikan faktor penyesuaian untuk wilayah irian jaya SAIDI ≤ 31,5 jam/tahun dan SAIFI ≤ 4,8 kali/tahun. Untuk root of cause pemadaman pada tahun 2019, 2020 dan 2021 berdasarkan diagram pareto di PT PLN (Persero) ULP Arso adalah gangguan APP dan Kabel. Dan kerugian total selama tiga tahun akibat energi tak tersalurkan adalah RP. 24.258.513, -
Electrical energy is important in relation to human life because it has become a necessity for households, industry, and transportation. The need for electricity is increasing every year in line with the increase in the quality of life of the community and the number of residents, so that the level of reliability for an area is important. The parameters used to see the reliability of the distribution network are SAIFI and SAIDI, to get the root cause of the problem using Pareto diagrams. Based on the calculation results for the SAIFI values in 2019, 2020 and 2021, it can be said that they are less dependable because they do not follow the standards, as the results of the SAIDI calculations in 2019, 2020. Only the 2021 SAIDIs are following the standards. With comparison SPLN 68: 1986 times the adjustment factor for the Irian Jaya region SAIDI 31.5 hours/year and SAIFI 4.8 times/year. For the root cause of blackouts in 2019, 2020 and 2021 based on the Pareto diagram at PT PLN (Persero) ULP Arso, APP and Cable interference. And the total loss for three years due to unchanneled energy is RP. 24,258,513,
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | Sistem Distribusi, Indeks Keandalan, SAIFI SAIDI Distribution System, Reliability Index, SAIDI SAIFI |
| Subjects: | Skripsi Bidang Keilmuan > Teknik Elektro |
| Divisions: | Fakultas Ketenagalistrikan dan Energi Terbarukan > S1 Teknik Elektro |
| Depositing User: | Sudarman |
| Date Deposited: | 22 Oct 2025 06:42 |
| Last Modified: | 22 Oct 2025 06:42 |
| URI: | https://repository.itpln.ac.id/id/eprint/2761 |
