RANCANG BANGUN ALAT BANTU JALAN BAGI PENYANDANG TUNANETRA TERINTEGRASI DENGAN GLOBAL POSITIONING SYSTEM (GPS)

Simarmata, Marky Yosep and Mr, Abdurrasyid and Prayitno, Budi (2020) RANCANG BANGUN ALAT BANTU JALAN BAGI PENYANDANG TUNANETRA TERINTEGRASI DENGAN GLOBAL POSITIONING SYSTEM (GPS). Diploma thesis, STT PLN.

[thumbnail of SCRIPTC.pdf] Text
SCRIPTC.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

The blind is a general term used for the condition of a person experiencing a disorder or obstacle in his or her vision senses. In general, the blind are walking with aids in the form of special sticks to assist him in walking and improving his safety at the time of walking. There is a problem that arises when the blind is walking home or going from a path that is usual to go or a a place that has never been passed by it. It is possible that the blind is lost and difficult to determine the way home because it does not know where the goal is. This can give rise to the concerns of the family or foundations where the blind is incorporated. Therefore, it is necessary to make a system that can monitor their presence in realtime and provide directions, providing information on steps to the destination location and in the case that the blind can also tell the family and related foundations when in trouble. Therefore, it is necessary to create tools integrated with the Global Positioning System (GPS) using a Raspberry Pi so as to provide directions to the destination location and create a system that can monitor their activities in realtime i.e. website based.

Tunanetra adalah istilah umum yang digunakan untuk kondisi seseorang yang mengalami gangguan atau hambatan dalam indra penglihatannya. Pada umumnya penyandang tunanetra berjalan dengan alat bantu berupa tongkat khusus untuk membantunya dalam berjalan dan meningkatkan keamanannya pada saat berjalan. Terdapat masalah yang muncul ketika tunanetra berjalan pulang atau pergi dari jalur yang biasa dilaluinya atau kesuatu tempat yang belum pernah dilalui olehnya. Terdapat kemungkinan tunanetra tersesat dan sulit menentukan jalan pulang karena tidak tahu kemana arah tujuannya. Hal ini dapat menimbulkan kekhawatiran pihak keluarga maupun yayasan dimana tunanetra tersebut tergabung. Untuk itu perlu dibuatkan sistem yang dapat memonitoring keberadaan mereka secara realtime dan memberikan petunjuk arah, memberikan informasi langkah-langkah menuju lokasi tujuan dan dalam kesulitan tunanetra juga dapat memberi tahu kepada pihak keluarga maupun yayasan terkait bila berada dalam masalah. Untuk itu perlu dibuatkan alat bantu yang terintegrasi dengan global positioning system (GPS) menggunakan raspberry pi sehingga dapat memberikan petunjuk arah menuju lokasi tujuan dan membuatkan sistem yang dapat memonitoring aktivitas mereka secara realtime yaitu berbasis website.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Tunanetra, GPS, Raspberry Pi, Monitoring, website Visual impairment, GPS, Raspberry Pi, Monitoring, Website
Subjects: Skripsi
Bidang Keilmuan > Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Telematika Energi > S1 Teknik Informatika
Depositing User: Sutrisno
Date Deposited: 24 Oct 2025 03:04
Last Modified: 24 Oct 2025 03:04
URI: https://repository.itpln.ac.id/id/eprint/2881

Actions (login required)

View Item
View Item